SuaraSumsel.id - Bank Indonesia perwakilan Sumatera Selatan (Sumsel) mengenalkan Palembang sebagai kota dengan mal yang siap dengan QRIS. Hal ini dilakukan guna mendukung pengembangan ekosistem dan keuangan digital di Sumsel.
Dalam even Digital Kito Galo (DKG) 4th tahun 2023, yang akan berakhir pada 20 Agustus 2023 di Palembang Indah Mall, dilakukan berbagai kegiatan.
Kegiatan tahunan yang diinisiasikan Bank Indonesia berkolaborasi dengan Pemerintah daerah, dilakukan bertepatan dengan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI dan Pekan QRIS Nasional yang mengusung tema “Wujudkan Semangat 45! QRISnya Satu, Menangnya Banyak! #Payo Pakai QRIS!”.
Kepala Perwakilan Bank Indonesia Ricky P. Gozali mengatakan kegiatan DKG guna meningkatkan partisipasi lapisan masyarakat terhadap digitalisasi sistem pembayaran, termasuk menjadi stimulus inovasi di bidang ekonomi keuangan digital.
"Sebagai bentuk apresiasi kepada ritel dalam mendukung pengembangan ekosistem ekonomi dan keuangan digital," ujar Ricky
Kepala Biro Perekonomian Setda Henky Putrawan mengatakan ekonomi keuangan digital diharapkan mampu mendorong pertumbuhan ekonomi inklusif melalui peningkatan akses pemanfaatan produk dan layanan keuangan formal sesuai kebutuhan ke masyarakat terhadap produk domestik bruto dan penyerapan tenaga kerja di Indonesia.
Kegiatan DKG 4th Tahun 2023 ini terbuka untuk masyarakat umum.
Masyarakat dihimbau mengikuti rangkaian kegiatan, antara lain pameran UMKM, talkshow QRIS, dan berbagai perlombaan dengan hadiah jutaan rupiah.
Baca Juga: Ditarikan 100 Penari di Istana Negara, Berikut Filosofi Tarian Zapin Rodat Sumsel
Berita Terkait
-
Ditarikan 100 Penari di Istana Negara, Berikut Filosofi Tarian Zapin Rodat Sumsel
-
Pilihan Twibbon Rayakan HUT RI ke 78 Tahun yang Menarik Dan Bisa Download Gratis
-
Rayakan Proklamasi RI, Pemuda Merapi Area Lahat Berharap Merdeka dari Debu Batu Bara
-
Selain Sekda Ratu Dewa, Dokter Ini Dicalon PJ Wali Kota Palembang
-
Fraksi DPRD Palembang Minta Lurah Sukamulya Dipecat Karena Ganti Puluhan Ketua RT
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
10 Link DANA Kaget Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Hingga Rp500.000 Khusus Buat Kamu
-
44 Pasangan Pengantin di Palembang Ikut Nikah Massal, Dapat Buku Nikah dan Resepsi Meriah
-
Ikan Mati Massal di Sungai Musi, Warga Sebut Limbah PT Pusri Diduga Penyebabnya
-
Abadikan Anabulmu! Kumpulan 10 Prompt AI untuk Bikin Miniatur Kucing Jadi Koleksi Premium
-
Inflasi Palembang September 2025, Cabai dan Daging Jadi Biang Kenaikan Harga