SuaraSumsel.id - Pimpinan Organisasi Masyarakat (Ormas) Muhammaidyah memutuskan melaksanakan sholat ied Idul Adha pada Rabu, 28 Juni 2023 atau bertepatan dengan 10 Dzulhijah 1444 H.
Adapun berikut daftar lengkap 28 lokasi warga Muhammadiyah Palembang menyelenggarakan sholat ied, pada besok.
Pimpinan Daerah Muhammadiayah Palembang menyatakan 28 titik penyelenggaraan sholat ied
- PRM 3-4 Ulu Masjid Jamik Ulu Laut Jalan Kh.Azhari sebagai Imam /Khatib Ust. Fauzan, S.Sos.,M.Pd
- PRM 7 Ulu Masji Nurel Al Muhajirin sebagai Imam /Khatib Fauzi Pudon, Lc
- PRM OPI Masjid Taqwa Jakabaring sebagai Imam /Khatib Ust.H. Arifin Nuh
- Masjid A.Salim Jl.S. Suparman Rt.10 Rw. 2 Kelurahan Sukajaya sebagai Imam /Khatib Ust. Arafatsyah,S.Sos.,M.Pd
- PRM Sungai Pinang Hal. Masjid Darus Sakinah Lingkar Selatan Jakabaring sebagai Imam /Khatib Ust. Mukhsin BY,S.Sos.,M.A
- Kampus A Universitas Muhammadiyah Palembang Jalan A. Yani sebagai Imam/ Khatib Prof.Dr.KH. Romli SA,M.Ag
- PCM Ilir Timur I Balayuda Lapangan Parkir Komp SD Muh 06/14 sebagai Imam/Khatib Uts. Saijan, S.Ag.,M.Si.,M.Hum
- PCM Ilir Timur 2. Lapangan Komplek perguruan Muhammadiyah SMP Muh 7 dan SMA Muh 05 Sekojo sebagai Imam /Khatib Ust Muallimi, S.Pd.I
- PCM Bukit Kecil Lapangan Komplek perguruan Muhammadiyah SMP/SD 01 Bukit Kecil sebagai Imam /Khatib Ust. Kemisan, S.Ag
- PRM Bagus Kuning Masjid An-Nur Jl. A.Yani Plaju sebagai Imam /Khatib Ust. Iwan Pranata
- Pcm Ilir Barat I Masjid Al Mushowwir Siring Agung sebagai Imam /Khatib Ust.KH. Nofrizal Nawawi,Lc.,M.Pd.I
- PRM Talang Kemang Lapangan SD Muh 17 Plaju sebagai Imam /Khatib Prof.Dr.H.Muhammad Mawangir,M.Ag
- PRM Sri Jaya Hal. Musium Bala Putra Dewa Km.5 sebagai Imam /Khatib Dr.M. Ridwan Saiman, S.H.,M.H
- PCM Kertapati Masjid Padang depan PJKA Kertapati sebagai Imam /Khatib Uts. Idmar Wijaya,S.Ag.,M.Hum
- PCM Plaju/SU.II Lapangan Perguruan SMA 04 /SMP 03 /SMK 04 Jl. A. Yani Plaju sebagai Imam /Khatib Dr. Ir. Muhtarudin,M.P
- PRM Kebun Bunga Lapangan SD Muh 18 Km. 9 Palembang sebagai Imam /Khatib Ust.Dr.Ahmad Jumah,M.Hum
- PCM ALBAR di PRM Maskarebet Lapangan SD Muh 20 Komplek. Maskarebet sebagai Imam /Khatib Ust. H. Ely Samsul Bahri,S.Ag.,M.Pd.I
- PCM Gandus di Lapangan perguruan Muhammadiyah Masjid Al-Firdaus SMA Muh 08 sebagai Imam /Khatib Ust. Suhaimi
- PCM kalidoni di PRM Sungai Lapangan Masjid Darus Sholihin sebagai Imam /Khatib Ust. Zulkipli Madinah
- 11. PRM Gandus Lapangan Sinar Tani Gandus sebagai Imam /Khatib Ust.Ahmad Muhaimin
- PRM Soak Batang Halaman Masjid Istiqomah Gandus sebagai Imam /Khatib Ust. Sudirwan
- PRM Talang Kemang Halaman Masjid Nurul Hikmah Gandus sebagai Imam /Khatib Ust. Saprizal
- PRM Talang Kepuh Halaman Masjid Baitul Mukmin Gandus sebagai Imam /Khatib Ust. Adriansyah
- PRM Talang Kelapa Halaman Kantor PRM Tl.Kelapa Blok 3 Rt.61 No.420 Prumnas Talang.Kelapa sebagai Imam /Khatib Ust. Taufik Hidayat,S.Ag.,M.Pd.I
- PRM Karya Baru Masjid Al Huda Km.9.5 Play Over Bandara sebagai Imam /Khatib Ust. Darul Quthni,M.H.I
- PRM Talang Jawa di Lapangan Tenis Kota Plb sebagai Imam /Khatib Al Hafiz Ust Jundana, S.Pd.,M.Pd
- PRM Sako Lapangan Masjid Al-Jannah Pasar Prumnas Kenten sebagai Imam /Khatib Ust.Dr.H. Suroso, M.Pd.I
- PCM SU.I. Lapangan Masjid Uswatun Hasanah SD.Muh 02 Kertapati sebagai Imam /Khatib Ust. Drs. Kgs. M. Thohi Alif Gadjahnata ,SE,Ak.,M.M.,CH
Sholat Idul adha akan berlangsung pukul 07.00 WIB.
Baca Juga: Kejam, Suami di Sumsel Habisi Nyawa Mertua Karena Setubuhi Istri
Berita Terkait
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Negara Rugi Rp1,3 Triliun, Kasus Korupsi Proyek LRT Palembang Tambah 'Luka' Waskita Karya
-
Umumkan Lamaran dengan Polisi, Febby Rastanty Tampil Menawan dengan Kebaya Kartini dari Songket Palembang
-
Otak Pemerkosa yang Bunuh Siswi SMP di Palembang Divonis Ringan, Keluarga Korban Kecewa
-
Gilir Siswi SMP yang Jasadnya Dibuang ke Kuburan Cina, Eksepsi 4 ABG Pembunuh AA Ditolak Hakim, Apa Alasannya?
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi