SuaraSumsel.id - Umat muslim di dunia tengah beribadah puasa Ramadhan. Ibadah puasa akan berakhir pada waktu magrib atau dikenal dengan waktu berbuka puasa. Sebelum melaksanakan berbuka puasa sangat dianjurkan membaca doa.
Berikut jadwal buka puasa di Lubuklinggau pada 20 April 2023 beserta dooanya.
Adapun doa buka puasa dalam bahasa arab-latin:
"Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin".
Artinya:
"Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang".
Doa berbuka puasa Ramadhan lengkap:
"Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa alaika tawakkaltu wa 'ala rizqika afthartu wa shauma ghodi min syahri ramadhan nawaitu faghfirli mo goddamtu wama akhratu,"
Artinya:
"Ya Allah untuk-Mu aku berpuasa, dengan-Mu aku beriman, kepadamu aku bertawakkal, atas rezal- Mu aku berbuka, puasa esok hari dari bulan ramadhan aku niatkan, maka ampunilah dosaku yang telah lalu dan yang akan datang
Berikut jadwal buka puasa kota Lubuklinggau 20 April 2023
Imsak: 04:40 WIB
Subuh: 04:50 WIB
Terbit: 06:03 WIB
Dhuha: 06:29 WIB
Zuhur: 12:10 WIB
Ashar: 15:21 WIB
Magrib/Buka Puasa: 18:11 WIB
Isya: 19:20 WIB
Inilah jadwal berbuka puasa di Lubuklinggau pada 20 April 2023. Selamat berbuka puasa, semoga berkah.
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Kota Prabumulih 20 April 2023 Disertai Doa
-
Kisah Pemudik Bermotor Melintasi Jalintim Sumatera di Sumsel: Berangkat dari Subuh, Hindari Macet Pasar Tumpah
-
Viral Jalan Rusak Berlumpur di Cengal, Pemkab OKI Akui Keterbatasan Anggaran Infrastuktur
-
Muhammadiyah Tetapkan 1 Syawal 1444 H Pada 21 April, Berikut Lokasi Salat Ied di Palembang
-
Masjid Agung Palembang Gelar Sholat Gerhana Matahari, Berikut Tata Cara Dan Bacaannya
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Inovasi PTBA: Ubah 'Si Hitam' Jadi 'Hijau', Dukung Swasembada Pangan Nasional
-
Sriwijaya FC Terpuruk di Dasar Klasemen, Belum Sekali Pun Menang
-
Saat Energi Menetes Jadi Madu: Cerita tentang Alam yang Kembali Menghidupi Manusia
-
Batu Giok Terbesar di Dunia Ditemukan di Aceh, Bisa Bikin Masjid Megah dari Giok
-
Rezeki Awal Pekan di Akhir Bulan: 7 Link Dana Kaget Siap Bagi-Bagi Saldo Hari Ini