SuaraSumsel.id - Libur lebaran tahun ini segera tiba. Tidak lengkap jika mengunjungi atau mudik ke Palembang tidak mengunjungi sejumlah tempat-tempat menarik.
Kota Palembang juga dikenal sebagai kota yang memiliki sejumlah masjid-masjid tertua yang menarik dikunjungi saat libur lebaran. Berikut 5 masjid bersejarah di kota Palembang yang menarik dikunjungi saat libur lebaran tahun ini.
1. Masjid Agung
Masyarakat Palembang lebih menganal Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin Jayo Wikramo dengan sebutan masjid Agung atau masjid raya Agung. Masjid yang berada di jantung kota Palembang ini menjadi salah satu icon kota Palembang.
Keberadaannya yang di tengah kota Palembang akan sangat mudah didatangi jika berada di Palembang. Masjid yang memperlihatkan arsitektur akulturasi ini kerap dikunjungi selain kebutuhan beribadah. Masjid ini didirikan pada abad ke-18 oleh Sultan Mahmud Badaruddin I Jayo Wikramo.
Dalam momen hari raya Idul Fitri dan Idul Adha, masjid ini kerap didatangi jemaah dari luar Palembang dan bahkan luar negeri. Untuk mengunjungi masjid Agung Palembang, pengunjung bisa langsung menuju 0 km kota Palembang.
Selain masjid Agung Palembang juga ada di bagian selatan yang dikenal dengan masjid Lawang Kidul. Masjid ini dinilai memiliki peranan penting dalam penyebaran agama islam di kota pempek ini.
Konon masjid ini pun disebut pernah menjadi maskas para pejuang islam melawan Belanda. Kekinian masjid ini masih terjaga keasliannya karena dirawat dengan baik.
Baca Juga: Di Akhir Pekan, Jalinsum di Sumsel Makin Ramai Pemudik Mobil Berkonvoi
Terlihat desain masjid yang disebut akulturasi dari budaya Tiongkok Cina yang menjadi daya tarik masjid ini.
3. Masjid Suro
Masjid ini meski sudah bersejarah, namun penampakan bagian stuktur masjidnya masih terlihat kokoh dan terawat. Bangunan masjid ini dilengkapi dengan tempat wudhu berupa kolam.
Selain itu di masjid ini juga terdapat makam sang pendirinya, Kiai Delamat. Karena ini pula, masjid ini kerap didatangi umat yang ingin beribadah juga berziarah.
Masjid ini sangat populer di kalangan masyarakat muslim di kawasan seberang ulu Palembang. Masjid ini pun sangat dikenal akan sejarahnya.
Tag
Berita Terkait
-
Bentrok Remaja di Empat Lawang Gegara Rebutan Miras di Dekat Masjid, Satu Tewas
-
Kepulan Asap Hitam Pekat, Booster 77 Pertamina di Banyuasin Terbakar
-
Di Akhir Pekan, Jalinsum di Sumsel Makin Ramai Pemudik Mobil Berkonvoi
-
Jadwal Buka Puasa di Prabumulih 16 April 2023 Disertai Doa
-
Waktu Buka Puasa Kota Palembang 16 April 2023 Disertai Doa
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri
-
5 Rute Touring dari Palembang ke Pagaralam untuk Anak Motor Pecinta Tanjakan
-
Jelang Detik-Detik Tahun Baru, 11 Daerah di Sumsel Berpotensi Hujan Lebat