SuaraSumsel.id - Belum lama ini, Fuji memamerkan rumah mewah yang dibelinya dengan harga yang cukup fantastik, yakni mencapai Rp13 miliar. Sang mantan kekasih, Thariq Halilintar pun tampaknya tidak mau kalah.
Dia bahkan mengungkapkan sekaligus memperlihatkan rumah mewah miliknya yang diniatkan bakal direnovasi. Adik Atta Halilintar ini mendadak membahas rumah yang ingin direnovasi, yakni salah satunya di bagian rumah mewah tersebut.
Melalui unggahan Insta Story itu, Thariq memperlihatkan area di sekitar kolam renang. Meski terlihat mewah, Thariq merasa ada yang kurang dan ingin mempercantik area tersebut.
"Sekarang kondisi rumah aku kayak gini, udah enak," kata Thariq.
Dia pu menyebutkan jika di ruangan tersebut ia bisa melakukan berbagai kegiatan keseharian dalam hidupnya.
"Tapi pengennya di sini nyaman, bisa sambil kerja, sambil makan, berenang, kolam renang jadi hidup, tempat ini kayak kurang sesuatu," tambahnya.
Fuji sendiri menyedot perhatian netizen dan selebriti usai membeli rumah mewah seharga Rp13 miliar. Bahkan Fuji membeli rumah tersebut dengan tunai.
"Alhamdulillah guys aku belinya cash ini dari hasil kerja keras aku sendiri selama ini," seru Fuji dikutip, Senin (06/03/2023).
Thariq juga terciduk komen saat Fuji pamer rumah baru. Meski sudah putus, Thariq tetap menyemangati Fuji.
Baca Juga: Kejati Sumsel Dukung Program Bimtek Pengelolaan Dana Desa
"Perjalanan yg hebat, u deserve that smile!," kata Thariq melansir matamata.com-jaringan Suara.com.
Berita Terkait
-
Fuji Kini Sudah Bisa Beli Rumah, Thariq Halilintar: Alhamdulillah Bangga
-
Fuji Ungkap Respon Pertama Thariq Halilintar saat Beli Rumah, Apa tuh?
-
Hanya Karena Like Foto, Berimbas pada El Rumi, Fuji Tegaskan Ini pada Netizen 'Semuanya Jadi Makin...'
-
Sudah Putus, Thariq Halilintar Unggah Video Bareng Fuji Kenang Masa Awal Ketemu
-
El Rumi Dijodohkan dengan Fuji dan Aaliyah Massaid, Siapa yang Dipilih Ahmad Dhani?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
-
Tak Mau Ceplas-ceplos Lagi! Menkeu Purbaya: Nanti Saya Dimarahin!
Terkini
-
Rezeki Online Datang Lagi! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Siap Diburu, Langsung Cair ke DANA
-
PLN Kasih Diskon 50 Persen Tambah Daya, Tapi Ada Syarat Tersembunyi yang Wajib Kamu Tahu
-
Murah Tapi Nggak Rewel! Ini Deretan Mobil Matic Bekas di Bawah Rp100 Juta yang Paling Bandel
-
Heboh Isu Penculikan Anak di Palembang, Polisi Langsung Turun Tangan Usai Voice Note Viral
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin