SuaraSumsel.id - Dara Arafah memang mantap berhijrah dengan mulai menutupi aurat dengan mengenakan hijab. Belakangan dalam YouTube The Sungkars, Dara Arafah menceritakan pengalamannya berhijab.
Titik tolak Dara Arafah makin mantap mengenakan hijab adalah kala mengikuti kajian di Pontianak sebelum Hari Raya Idul Fitri.
"Bulan puasa nyoba-nyoba nyari hijab yang emang cocok di aku. Coba ah pake selama sebulan ini," kata Dara Arafah.
"Pas aku ngelihat akhlaknya orang-orang di sana, makin malu lagi. Aku ngelihat orang yang buta, tapi hapal Al-Quran," sambungnya.
Baca Juga: Heboh Kepala Samsat III Palembang Larang Wajib Pajak Setor ke Bank Sumsel Babel, Akhirnya Minta Maaf
Niat yang hanya coba-coba menutup aurat berubah pasca Dara Arafah mengikut kajian di Pontianak. "Akhirnya pas selesai puasa, aku pakai hijab juga terus sampai sekarang sih," ujarnya bersyukur.
Video ini kemudian viral di media sosial TikTok "Proses Dara Arafah berhijab dari coba-coba akhirnya jadi mantap berhijab," tulis akun TikTok tersebut.
Sebagian netizen malah memperbincangkan hidung Dara Arafah hasil operasi plastik (oplas).
"Tapi oplas hidung," celetuk seorang netizen.
Baca Juga: Polda Sumsel Bagikan Nomor Layanan Baru, Warganet Ingatkan Kasus Lama Belum Terungkap
Berita Terkait
-
Awkarin Terganggu dengan Alarm Salat Punya Dara Arafah: Udah Murtad Ya?
-
9 Potret Awkarin Umrah bareng Ortu dan Sahabat, Tetap Khusyu meski Lula Lahfah Sempat Diteriaki Haram
-
Berangkat Umrah, Potret Awkarin Berhijab Bak Anak Pesantren Bikin Pangling: Auranya Langsung Beda
-
Sampai Terkapar Tak Sanggup Bertahan, Dara Arafah Jatuh Saat Berkuda
-
Ikut Kajian Islam dengan Mantan Pacar Eril, Syifa Hadju Terciduk Nangis Kejer
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
UMKM Palembang Naik Kelas, Kini Produknya Jadi Suvenir Penerbangan Garuda
-
Usai Fitrianti Ditahan, Harnojoyo Diperiksa Kejaksaan: Dugaan Korupsi Apa?
-
Lepas Kemeriahan Lebaran, Emas Digadai Warga Palembang untuk Sekolah Anak
-
Harga Emas Tinggi Dorong Warga Palembang Ramai Gadai untuk Biaya Sekolah
-
Rp10 Juta Sesuku, Harga Emas Perhiasan Palembang Cetak Rekor Usai Lebaran