SuaraSumsel.id - Belakangan ini perusahaan milik Rizky Billar dan istri Lesti Kejora, Leslar Entertainment dikabarkan bubar. Banyak yang menyebutnya jika hal ini imbas dari permasalahan KDRT yang menghebohkan pasangan tersebut.
Rudy Salim, selaku partner kerja juga pun mengomentari hal ini. Dua pentolan pegawai Bagas Garnita Ahmadi dan editor Leslar Entertainment, Donny Ramadhan Saputra membagikan kabar kesedihan ini.
Melalui akun media sosial masing-masing, kedua karyawan Leslar ini memberikan unggahan terbarunya. Bagas dan Donny juga memberikan pesan yang diduga menjadi salam perpisahan. Walaupun belum jelas apakah memang benar Leslar Entertainment benar-benar akan dibubarkan.
"Terima kasih banyak buat Pa bos Rizky Billar dan Bu bos Lesty Kejora, pengalaman kerja yang luar biasa selama 11 bulan. Banyak ilmu, pelajaran dan kekeluargaan yang luar biasa. Sampai jumpa di lain waktu sekali lagi terima kasih banyak," tulis Bagas di Instagram pada Sabtu (28/10/2022) kemarin.
Begitu pula dengan Donny yang memberikan ucapan terima kasih terlebih dahulu kepada Lesti dan Rizky.
"Terimakasih juga untuk kalian semua yang sudah ikut menyaksikan Leslar Entertainment Tumbuh dan Berkembang. Terimakasih untuk bubos @lestykejora dan pabos @rizkybillar atas kesempatan yang ga bakal dilupakan seumur hidup. See u guys!" tulis Donny, editor Leslar Entertainment.
Melansir dari akun Instagram @rumpi_gosip, tampak para karyawan yang saling bersalaman seolah akan berpisah. Namun banyak juga netizen yang masih bercanda, menganggap jika apa yang dibuat ialah sebuah konten prank.
Berita Terkait
-
Makin Memanas, Dewi Perssik Sewot Dituding Iri dengan Kehidupan Lesti Kejora
-
Geram oleh Fans Lesti Kejora, Dewi Perssik Beberkan Lesti Bukan Teman Seperjuangan
-
Farhat Abbas Berkomentar Soal Lesti Kejora Cabut Laporan KDRT Rizky Billar, Dia Bilang Begini
-
Lesti Kejora dan Rizky Billar Diduga Rujuk Gegera Bisnis, Gofar Hilman: Risiko Branding Berdua, Kayak Raffi dan Nagita!
-
Kakak Lesti Kejora Pulang Umrah Makin Cakep, Ada Tato Baru Nama Orang
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sambut 2026, BRI Berharap Bisa Take-Off dan Bertumbuh dalam Jangka Panjang
-
BRI Dukung Pembangunan Rumah Hunian Danantara untuk Ringankan Penderitaan Masyarakat
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri