SuaraSumsel.id - Sosok Rizky Billar mulai melakukan tindakan terhadap orang-orang yang dianggapnya menyebarkan berita hoaks tentang dirinya, salah satunya Satria Mulia.
Belakangan diketahui jika Satria Mulia dipolisikan oleh Rizky Billar akibat perbuatannya tersebut. Sejak kasus dugaan KDRT mencuat, Satria Mulia sempat viral dengan pernyataan kehidupan masa lalu Rizky Billar.
Apa yang dikatakan oleh Satria Mulia pun mendapatkan banyak respon dari netizen. Bahkan tak sedikit yang memberikan kecaman terhadap Rizky Billar dan memilih percaya.
Pihak Rizky Billar secara tak langsung mulai memberikan respon yang benar-benar tegas. Melalui Indra Tarigan, Rizky Billar dikabarkan mulai melaporkan Satria Mulia ke kepolisian.
Melansir dari channel YouTube KH Entertainment, tampak Isa Zega yang duduk bersama Indra Tarigan. Keduanya membahas mengenai berbagai perkataan Satria Mulia.
Indra yang menegaskan apa yang dikatakan oleh Satria itu tidak benar.
"Si SM (Satria Mulia) ini saya bilang udah kelewat batas,terlalu berani mengeluarkan statement yang benar-benar tidak ada," kata Indra Tarigan.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Indra Tarigan menyampaikan bahwa Satria Mulia tidak ada di Kalibata. Mungkin Satria mendapatkan informasi yang tak benar tersebut dari orang lain.
Indra pun menjadikan dirinya sebagai saksi bahwa Satria benar-benar tak tahu apa yang terjadi di Kalibata. Ia menyebutkan mengenai beberapa hal yang tidak ia ketahui.
Baca Juga: Cuaca Awal Pekan Ini: Sumsel Bakal Hujan Sedang Siang Hingga Sore Hari
"Kalau bicara hati-hati bos! Jangan sembarangan bicara kalau gak ada bukti, bisa bumerang nanti buat dirimu sendiri," tambah Indra Tarigan.
Rizky Billar melalui Indra Tarigan ternyata tak hanya melaporkan sosok Satria Mulia namun juga Kim Hawt atas pencemaran nama baik.
Berita Terkait
-
Kuhamil Duluan Sudah 3 Bulan: Dewi Perssik Skakmat Lesti Kejora!
-
Kritik Rumah Tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar, Fans Leslar Kuliti Pribadi Dewi Perssik
-
Seruan Boikot Leslar Menggema, Viral Video Detik-detik Lesti Kejora Diseret Keluar Saat Nyanyi di Panggung, Benarkah?
-
Viral! Emak-emak Nekat Hampiri dan Berikan Nasihat kepada Rizky Billar
-
Crazy Rich Rudy Salim Ungkap Perilaku Asli Raffi Ahmad Saat Berteman Dan Berbisnis
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Cushion untuk Usia 40-an ke Atas agar Tidak Masuk ke Garis Halus
-
7 Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat agar Tetap Rapi Tanpa Nyumbat Pori
-
Pengertian Bilangan Cacah, Asli, Bulat, dan Rasional yang Sering Tertukar
-
Kasus Crazy Rich Haji Halim di Ujung Jalan, PN Palembang Siapkan Sidang Gugur Perkara
-
Pembinaan Usia Dini Berbuah Prestasi, Tim Basket Binaan PTBA Juara Galaxy Stars Rising Cup 2025