SuaraSumsel.id - Anak Hermansyah, Arsy Hermansyah ngotot ingin masuk sekolah di pondok pesantren (Ponpes). Bahkan ia menjelasakan alasan ingin masuk ke pesantren tersebut di depan Gus Miftah.
Momen ini pun kemudian viral di media sosial. Terlihat percapakan ini juga sudah tampil di video YouTube The Hermansyah A6 yang diunggah pada Minggu (18/9/2022). Arsy mengungkapkan alasannya ingin masuk pesantren yang disampaikan ke sang ibu, Ashanty.
"Nggak apa-apa, daripada jauh nggak didoain, mending jauh masuk pesantren dapat ilmu," kata Arsy Hermansyah.
Mendengar itu, Ashanty langsung bereaksi. Dia bilang tidak bisa tinggal jauh dari sang buah hati.
"Bunda nggak bisa jauh," ucap Ashanty.
Bahkan Arsy memberikan penjelasan agar diizinkan masuk pesantren. Satu di antaranya, Arsy Hermansyah ingin bisa baca Al-Quran.
"Nanti kan Arsy gede juga jauh sama bunda. Mending Arsy sekarang jauh dari bunda, bisa dapat pelajaran, baca Al-Quran," pinta Arsy Hermansyah.
"Masuk pesantren Arsy bisa baca Al-Quran. Jadi Arsy tampilnya nggak nyanyi doang," ujarnya lagi memelas.
Arsy Hermansyah meminta bantuan Gus Miftah untuk ikut merayu Ashanty. Bahkan ia pun mengeluarkan alasan yang membuat Gus Mftah juga terharu.
Baca Juga: Tragis! Warga Sumsel Hilang Dimakan Buaya Saat Bersihkan Perahu Ketek
"Soalnya Arsy lebih mending ninggalin bunda dapat pelajaran, daripada ninggalin bunda cuma libur-libur doang," imbuh Arsy Hermansyah.
Mendengar hal itu, Gus Miftah mencoba memberi penjelasan.
"Orang yang niat belajar dimana pun, dia akan mendapat pelajaran. Arsy bisa belajar dimana pun termasuk pesantren," jelas Gus Miftah.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Arsy Hermansyah ditawari buat mulai masuk pesantren saat sudah SMP. Meski demikian, Arsy masih tidak kehabisan alasan.
"Lama banget," tandas Arsy Hermansyah.
Berita Terkait
-
Beda dari Nagita Slavina, Ashanty Takut Terima Hadiah saat Suami Jadi Pejabat
-
Ashanty Khawatir Jadi Korban Pencucian Uang Bila Terima Hadiah, Trauma dengan Helena Lim?
-
Jomplangnya Kado Ultah Pemberian Atta Halilintar - Aurel untuk Geni Faruk dan Ashanty
-
Sultan Cinere Berharta Milaran, Etika Ashanty Saat ke Kampung Halaman ART Disorot
-
Curhat di Kejagung, Ashanty Khawatir Terjerat Pencucian Uang: Kalau Ditolak Sayang, Pak!
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera