Scroll untuk membaca artikel
Tasmalinda
Sabtu, 10 September 2022 | 18:10 WIB
Soimah, Ibu Santri Gontor Korban Dugaan Penganiayaan [Dok]

Selain berziarah ke makam AM di TPU Sei Selayur Kalidoni, kedatangan pimpinan ponpes ke Palembang juga untuk menemui keluarga yang ditinggalkan.

Saat berziarah, kedua pimpinan tersebut juga mendoakan makam AM dan juga berencana melanjutkan melaksanakan doa bersama di rumah orang tua korban yakni pasangan Rusdi (42) dan Siti Soimah (41) yang berada di Jl Mayor Zen, Lr Sukarame, Kecamatan Kalidoni Palembang, malam ini.

Load More