SuaraSumsel.id - Artis sekaligus mantan Anggota DPR RI Angelina Sondakh membawa kabar gembira. Istri Adji Massaiw ini baru mendampingi anaknya, Keanu Massaid prosesi sunatan. Doa yang disampaikan pun bikin haru netizen.
Dalam sebuah video, Keanu bersama Angelina Sondakh mengucapkan terima kasih kepada dokter yang sudah membantu kelancaran proses sunat Keanu.
"Terima kasih. Selamat Keanu sudah menjadi imamnya mami. Dokternya canggih ya," kata Angelina Sondakh tulis Angelina Sondakh, Jumat (24/6/2022).
Angelina Sondakh dan Keanu Massaid mengajak dokter foto bersama setelah menjalani proses sunat. Angelina Sondakh pun tidak lupa mengucapkan rasa syukurnya.
Baca Juga: Fakta Mobil Brio Merah Misterius Ditinggal di Jalan Sudirman: Ada Senpi, Stiker SPN Polda Sumsel
"Alhamdulillah ya Rabb. Barang siapa yang masuk Islam, hendaklah berkhitan walaupun sudah dewasa," sambung Angelina Sondakh
Keanu tampak melemparkan senyum lebar saat berfoto dengan dokternya. Tak ketinggalan, Aaliyah Masssaid mengucapkan selamat untuk sang adik.
"Selamat adekku sayang," ujar Aaliyah Massaid.
Berita Terkait
-
Sebelum Idap Pneumonia, Ibu Angelina Sondakh Sudah 2 Kali Serangan Jantung
-
Suka Duka Angelina Sondakh Rawat Ibu yang Sakit, Ungkap Peran Besar Alya Rohali
-
Alya Rohali Absen di Pemakaman Ibunda, Angelina Sondakh Beberkan Alasannya
-
Kondisi Terkini Ibu Angelina Sondakh, Makan Masih Dibantu Selang
-
Alya Rohali Absen di Pemakaman Ibu, Masih di Luar Negeri
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Pantau Langsung! PSU Empat Lawang Digelar Hari Ini, Berikut Kondisi Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah