SuaraSumsel.id - Film-film horor memang tengah digandrungi saat libur lebaran seperti saat ini. Salah satu film yang dipaling banyak ditonton yakni KKN di Desa Penari.
Film yang disebut mencetak rekor tertinggi di sepanjang sejarah ini mampu menyedot jumlah penonton hingga lebih 300.000 orang pada tanggal 1 Mei lalu. Sebuah video seseorang penonton yang disebut kesurupan saat nonton film horor ini viral di media sosial.
Mengetahui unggahan ini, warganet pun kemudian ramai membicarakan film ini, termasuk peristiwa kesurupan tersebut.
Di video yang disebut mengalami kesurupan saat menonton film horor, memperlihatkan penonton yang tengah berada di kursi tunggu sebuah biioskop.
Baca Juga: Satu Pemudik Asal Sumsel Meninggal Dunia Usai Tertimpa Pohon Besar di Bengkulu Tengah
Dia tampak dipegang kepalannya oleh seseorang pria lebih tua berbaju kotak-kotak merah. Kemudian, tampak pula pria baju putih tersebut terbaring di kursi tersebut.
Pria berbaju kotak-kotak merah ini kemudian memegang bagian kepala. Sementara ada satu pria lainnya yang juga turut membantu, sembari memegang botol air mineral.
Video kemudian heboh diperbincangkan warganet.
Banyak warganet kemudian tidak mempercayai peristiwa tersebut, karena film yang dibintangi oleh Tissa Biani tergolong film yang tidak terlalu seram.
"Rasoku yang ku inget di film ini cuma desah desahan bae katek ngeri ngerinyo," tulis arisandimulyadi.
"Padahal katek ngeriĀ² nyo film ini perasaan aku, (Padahal tidak ngeri, film ini, perasaan saya)." tulis mario_prabu.
Namun ada juga yang menyalahkan penonton tersebut, karena dianggap terlalu menghayati film.
"Terlalu mendalami wkwk," kata enianggraini539.
"Terlalu lebay," kata shandyprabu
"Lebay," kata bellas999999.
Berita Terkait
-
9 Film Indonesia Diangkat dari Thread Viral, Terbaru Nimas: Neraka 10 Tahun
-
Film Indonesia Tembus 5 Juta Penonton, Vina: Sebelum 7 Hari Salip Dilan 1991
-
Tembus Mancanegara! Film Badarawuhi di Desa Penari Bakal Tayang di Amerika
-
Siluman Ular Berbahasa Jawa, Aulia Sarah Pastikan Badarawuhi di Desa Penari Lebih Mengerikan
-
Wow! Film Badarawuhi di Desa Penari Bakal Tayang di Amerika
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu