SuaraSumsel.id - Jagad media sosial dihebohkan sebuah video yang memperlihatkan kemesraan diduga pemain 'Ikatan Cinta', yakni Arya Saloka dan Amanda Manopo.
Video yang memperlihatkan keduanya berada di dalam kabin mobil, diduga Arya Saloka tengah merangkul mesra wanita yang diduga Amanda Manopo.
Beberapa kali Arya Saloka terlihat mencium lengan tangan Amanda Manopo dengan tatapan bak sepasang kekasih yang sedang dimabuk cinta.
Arya Saloka dan Amanda Manopo juga nampak tersenyum sumringah memamerkan kemesraannya tersebut. Video tersebut sontak menjadi viral karena Arya Saloka sudah memiliki seorang istri dan juga anak.
Video pernyataan istri Arya Saloka, Putri Anne kembali disorot oleh media.
Melansir hop.id-jaringan Suara.com, Putri Anne sangat percaya jika suamianya, Arya Salokabisa hanya menjalankan peran dalam pekerjaannya.
Banyak orang yang bertanya mengenai perasaan Putri Anne melihat Arya Saloka dengan lawan mainnya, Amanda Manopo.
"Ini kan emang working, makannya aku selalu ngomong bang elo mau ada apa aja lu bilang aja. Misakan mau ada adegan kissing, atau adegan apa just let me know. Karena gue fine-fine aja gitu" ucap Putri Anne, dilansir Hops.ID dari Instagram @insta_julid pada 29 April 2022.
Belum diketahui pasti apakah video tersebut settingan untuk sinetron Ikatan Cinta ataukah memang peristiwa yang nyata terjadi. Netizen pun mengomentari video ini.
Baca Juga: Mogok Saat Mudik di Sumsel? Berikut Nomor Layanan Mobil Derek Dishub Terdekat
"Nggak cemburu? Impossible," timpal @enie****
"Tega banget kalau itu beneran. Tolong Andin tau diri, si Al udah punya istri. Al juga jangan nyari gara-gara, ga bisa banget lihat jidat bening dikit langsung nyosor aja. Ya Allah maap keselll," kata @acha****
"Ini kalo jadi #naudzubillah. Bener-bener bakal jadi the world of the married sih," sahut @meem****
"Uwaw kebawa film jadi nyata mesranya (emoticon ketawa)," tambah @khazi***
Berita Terkait
-
6 Bisnis Arya Saloka yang Cabut dari Ikatan Cinta: Menekuni Kuliner
-
Viral Video Diduga Arya Saloka dan Amanda Manopo Mesra di Luar Sinetron, Netizen: Sudah Kelewat Batas
-
Deretan 5 Sosok Seleb Tampan yang Pernah Dekat dengan Amanda Manopo
-
Putri Anne Tegas Hanya Bolehkan Arya Saloka Ciuman dengan Perempuan Lain untuk Keperluan Syuting
-
Sama-sama 'Dampingi' Arya Saloka, Intip Adu Gaya Amanda Manopo Vs Putri Anne
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
PT Bukit Asam Borong 6 Penghargaan Indonesia Green Awards 2026
-
Haul dan Ziarah Kubra 2026 di Palembang: Jadwal, Rangkaian, dan Makna Tradisi Religi Besar
-
Paket Internet Makin Fleksibel, Telkomsel Perkuat Kartu Halo di Awal 2026
-
Peluang Fintech Indonesia Disorot Dirut BRI dalam Forum Global WEF 2026
-
Kompetisi Karya Jurnalistik Bank Sumsel Babel 2026: Syarat, Tema, dan Cara Ikut