SuaraSumsel.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menyambut kedatangan pebalap MotoGP dari tim Gresini Racing di kantor Kemenparekraf, Jakarta Pusat, Selasa malam.
Sandiaga Uno pun percaya diri dengan menyajikan kuliner khas Indonesia.
Kehadiran Enea Bastianini dan Fabio Di Giannantonio ialah rangkaian aktivitas para pebalap MotoGP dengan agenda utama bertemu presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Rabu.
"Sambil mengobrol dan berdiskusi, kami sajikan beragam kulilner Indonesia yang mengunggah selera, hingga membuat mereka nambah berkali-kali," ujar Menparekraf Sandiaga dalam unggahan Instagram-nya, Selasa malam.
Baca Juga: Prakiraan BMKG 16 Maret 2022, Sumsel Bakal Berawan hingga Dini Hari
Salah satu foto yang diunggah Sandiaga, terlihat masakan khas Minang telur balado terasi di meja saat Giannantonio menyendok nasi didampingi Menparekraf yang tampak menjelaskan hidangan Indonesia pebalap yang menunggangi Ducati nomor 49 itu.
"Mereka datang ke kantor @kemenparekraf.ri untuk memberikan apresiasi sebesar-besarnya atas dukungan yang telah kami berikan," kata Sandiaga.
Melansir ANTARA, pada tes pramusim MotoGP bulan lalu di Sirkuit Mandalika, Lombok, Menparekraf menyambangi garasi tim Gresini Racing dan menyempatkan diri menunggangi motor milik Giannantonio.
Sandiaga diundang ke garasi tim Gresini, yang juga salah satu mitra Kemenparekraf, mempromosikan brand Wonderful Indonesia di ajang MotoGP.
Brand promosi pariwisata Indonesia itu terpampang di spoiler depan motor Ducati tim Gresini bersama sejumlah brand lain yang berasal dari Indonesia.
Baca Juga: TNI AL Amankan Belasan Pria dan Wanita Asal Sumsel hingga NTB di Sumut
"Tentunya kita sama-sama berharap event @motogp yang telah dinanti-nanti oleh masyarakat Indonesia ini dapat berjalan dengan lancar. Membawa dampak ekonomi secara langsung bagi masyarakat dengan terciptanya banyak lapangan kerja," ujar Menparekraf.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sandiaga Sajikan Kuliner Indonesia Saat Ngobrol dengan Pembalap MotoGP dari Tim Gresini: Mereka Nambah Berkali-kali
-
Dulu Menang di Danau Sunter, Susi Pudjiastuti Jawab Tantangan Sandiaga Uno Duel di Pacitan
-
Sandiaga Uno ke Petamburan Hadirkan Juragan Lele Lalap Lewat Budikdamber
-
6.492 Kamar di NTB Masih Kosong Jelang MotoGP Mandalika, Sandiaga Uno: Pesan dari Sekarang
-
10 Food Truck Dikirim ke Mandalika Untuk Dipromosikan Saat MotoGP 2022
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Bank Sumsel Babel Dukung GENCARKAN & Sultan Muda: Dorong Ekonomi Sumsel Melesat
-
Inovasi Sampah Digital di Desa BRILiaN Hargobinangun: BRI Dorong UMKM Terus Maju
-
Waspada Pinjol Ilegal, OJK Bekali Emak-emak Sumsel dengan Ilmu Keuangan Syariah
-
Pasar Modal Inklusif: Difabel Palembang Antusias Belajar Investasi Saham
-
Literasi Keuangan & Syariah Digencarkan di Palembang, OJK Siapkan Anak Muda Jadi Sultan