SuaraSumsel.id - Pemancing terjatuh dari kapal kayu yang ditumpanginya ke laut dan hilang di perairan Wisata Mubut Darat Kota Batam, Kepulauan Riau, Selasa.
"Kami telah menerima informasi operasi SAR kecelakaan kapal, 'man over boat', satu orang pemancing terjatuh ke laut," kata Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Tanjungpinang Slamet Riyadi.
Korban yang masih belum diketahui identitasnya itu memancing bersama rekannya di perairan Batam. Saat kejadian, alat pancing korban terjatuh, dan korban langsung terjun ke laut.
"Ternyata korban tidak bisa berenang, sehingga rekan korban berusaha untuk menolongnya. Namun tidak terkendali, sehingga korban diduga tenggelam dan terseret arus," kata dia lagi
Tim bergerak dari Dermaga Rigid Inflatable Boat (RIB) Dompak Kota Tanjungpinang menuju lokasi kejadian kecelakaan.
Sebanyak 30 orang ikut serta dalam pencarian, yang terdiri dari tujuh personel Kantor SAR Tanjungpinang, dua orang dari Polda Kepri dan 30 orang masyarakat setempat.
Pihaknya menggunakan RIB Kantor SAR Tanjungpinang, kapal cepat 1009 Polair Polda Kepri, kapal cepat Desa Mubut, dan 10 kapal kayu milik masyarakat.
Tim juga menyiapkan kelengkapan dan peralatan SAR berupa alat selam, aqua eye, palkom, palmedis/evakuasi, dan pakaian pelindung COVID-19. (ANTARA)
Baca Juga: Rayakan Internasional Women"s Day di Sumsel: Perempuan Bicara agar Tak Ada Lagi Bias Gender
Berita Terkait
-
Kasus Covid-19 di Kepri Turun, Makin Banyak Pasien yang Sembuh, Berikut Datanya
-
Aturan Baru Pelaku Perjalanan Luar Negeri Masuk Bali, Batam dan Bintan, Cek di Sini
-
Naik Pesawat di Bandara Hang Nadim Batam Sudah Bebas PCR, Berlaku untuk Penumpang Ini
-
Warga Perumahan Cendana Tolak Pembangunan SUTT, Uba Ingan Sigalingging: PLN Jangan Paksakan Kehendak
-
Lahan Perumahan Arira Garden Batam Ditetapkan Jadi Hutan Lidung, Tak Bisa Balik Nama, Pengembang Lapor ke DPRD
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Rumus Diskon Ganda: Cara Menghitung 50 Persen dan 20 Persen dengan Benar
-
Ziarah Kubro Palembang 2026: Jadwal Lengkap, Rangkaian Acara, dan Maknanya
-
5 Fakta Narkoba Etomidate Berkedok Vape yang Beredar di Palembang
-
Mengulik Alasan PLN Masih Mengangkut Batu Bara Lewat Jalan Darat di Sumsel
-
BRI Peduli Hadirkan Harapan, Relawan Bantu Sekolah Bangkit Pascabencana Aceh