SuaraSumsel.id - Sindy Novela, Puteri Indonesia Jambi Favorit 2022 terus mengembangkan program pemulihan dan pelestarian di provinsi Jambi. Sindy Novela disambut dengan antusias oleh Camat Rimbo Bujang beserta jajarannya. Penanaman pohon pinang dan meranti dilakukan di area kantor Kecamatan Rimbo Bujang, kabupaten Tebo.
Kegiatan ini adalah rangkaian pelestarian lingkungan di provinsi Jambi yang diusung oleh Sindy Novela dalam ajang Puteri Indonesia 2022. Sindy Novela menyampaikan upaya pemulihan sungai, lingkungan dan pengembangan pariwisata dapat berkembang dengan kerjasama berbagai pihak utamanya pemerintah, pelaku usaha, generasi muda dan masyarakat.
“Kegiatan menanam pohon tidak hanya memberikan kita semangat tetapi juga harapan untuk kehidupan yang lebih baik dan lestari, memberi manfaat bagi banyak orang. Semangat ini sebagai inspirasi di Provinsi Jambi dan Pulau Sumatera dan di seluruh Indonesia melalui ajang pemilihan Puteri Indonesia 2022,” ujarnya.
Pemerintah Kecamatan Rimbo Bujang menyambut baik dan mendukung inisiatif ini
Camat Rimbo Bujang, Muhamad Syarif, S.E., M.E. mengatakan, gerakan menanam pohon Sindy bisa menginspirasi generasi muda, sehingga tumbuh “Sindy-Sindy” selanjutnya. “Melalui kegiatan ini kami juga siap mendukung Sindy dalam kompetisi selanjutnya di level Puteri Indonesia Kepulauan Sumatera 2022,” sambungnya.
Inisiatif ini telah dimulai oleh Sindy Novela sebagai aktivis sosial di kabupaten Tebo. Predikat sebagai Puteri Indonesia Jambi Favorit 2022 saat ini memberi semangat agar menginsiprasi generasi muda dan masyarakat Jambi guna pelestarian lingkungan.
Berita Terkait
-
Sate Kacang dengan Twist Berbeda, Kuliner Jambi yang Bikin Ketagihan
-
Sensasi Tongseng Sapi di Kopi Tiam Angkasa Jambi, Lezatnya Bikin Ketagihan!
-
Aroma Kaldu Menggoda, Daging Empuk: Sensasi Nikmat di Warung Sop Keluarga
-
Nuak Ketan, Tradisi Syukur yang Mengikat Kebersamaan Masyarakat Jambi
-
Saimen Bakery dan Resto, Pilihan Tepat untuk Kuliner Keluarga di Jambi
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Tol Palembang-Betung Ditargetkan Rampung April 2026, Ini Progres Terbarunya
-
Jadwal Imsakiyah 14 Maret 2025: Wilayah Palembang, Banyuasin, dan Ogan Ilir
-
Sedekah Kuota Ramadan! Tri Ajak Anak Muda Berbagi Kebaikan Hanya dengan Satu Klik
-
Jadwal Buka Puasa Kota Palembang, Banyuasin, dan Ogan Ilir 13 Ramadan 1446 H
-
Sindikat Solar Subsidi Terbongkar, Kakak Beradik Ditangkap Saat Beraksi di SPBU Palembang