SuaraSumsel.id - Doa sebelum bekerja dipercaya dapat memberikan ketenangan sekaligus sebagai jalan agar dilancarkan rezeki.
Dalam Islam, sebelum beraktivitas juga dianjurkan untuk mengawali dengan doa sebelum bekerja.
Berikut ini adalah doa sebelum bekerja seperti yang dikutip Suara.com dari Kuliah Islam:
Allahumma innii as'aluka min fadhlika wa athaa'ika rizkan thayyiban mubaarakan. Allahumma innaka amarta bid du'aa'i wa qadhaita alayya nafsaka bil istijaabah wa anta laa tukhlifu wa'daka wa laa tukadzzibu ahdaka. Allahumma ma ahbabta min khairin fa habbibhu ilaina wa yassirhu lanaa wa maa karahta min syaiin fa karihhu ilaina, wa jannibnaahu wa laa tunzi' annal islaam ba'da iz a'thaitanaa.
Baca Juga: Cara Menjaga Hafalan Al Quran Agar Tak Cepat Lupa, Modal Kemauan dan Niat
Artinya:
“Ya Allah, Aku memohon kepada-Mu dari kebaikan pekerjaan ini dan segala kebaikan yang ada di dalamnya dan aku berlindung kepada-Mu dari keburukan pekerjaan ini dan segala keburukan yang ada di dalamnya, sesungguhnya atas segala sesuatu itu Engkaulah yang maha berkuasa menetukannya”.
Ada juga doa sebelum bekerja lainnya seperti yang dikutip dari Sahijab seperti di bawah ini:
“Allahummarzuqnii rizqan halaalan thayyibaa, wasta’milnii thayyibaa. Allahummaj’al ausa’a rizqika ‘alayya ‘inda kibari sinnii wanqithaa’i ‘umrii. Allahummakfinii bihalaalika ‘an haraamika. wa aghninii bifadhlika ‘amman siwaaka. Allahumma in nii as-aluka rizqan waasi’an naafi’an. Allahumma innii as-alukan na’iimaan muqiiman, alladzii laa yahuulu wa laa yazuulu.”
Artinya:
Baca Juga: Syekh Ali Jaber Ungkap Waktu Paling Mustajab untuk Berdoa di Hari Jumat
"Ya Allah, berilah padaku rezki yang halal dan baik, serta pakaikanlah padaku segala perbuatan yang baik. Ya Tuhanku, jadikanlah oleh-Mu rezekiku itu paling luas ketika tuaku dan ketika lemahku. Ya Allah, cukupkanlah bagiku segala rezki-Mu yang halal daripada yang haram dan kayakanlah aku dengan karunia-Mu dari yang lainnya. Ya Allah, aku mohonkan pada-Mu rezki yang luas dan berguna. Ya Allah, aku mohonkan pada-Mu nikmat yang kekal yang tidak putus-putus dan tidak akan hilang."
Manfaat doa ini sebelum bekerja, yaitu dapat dimudahkannya rezeki dan kemudahannya pada saat bekerja.
Selain itu, doa ini juga dapat memberikan rasa ikhlas dan sabra ketika menghadapi jam kerja, yang merupakan bagian dari Jihad Fi Sabilillah.
Berita Terkait
-
Teks Sholawat Malam Jumat dan Doa, Bacalah 10x untuk Raih Keberkahan!
-
Kumpulan Doa Memasuki Musim Hujan Serta Amalan Sunah yang Dianjurkan
-
Gelar Doa Bersama di Masa Tenang, Timses RK-Suswono: Daripada Pasang Billboard
-
Dari Hati ke Bilik Suara: Doa Memilih Pemimpin yang Peduli Rakyat
-
Contoh Doa Hari Guru 2024 yang Menyentuh Hati
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta