Salah satu barang yang menjadi sorotan adalah dua buah tisu. Pasalnya, harga tisu di swalayan tersebut dinilai terlalu mahal, dua kali lipat dari toko kebanyakan.
Tidak hanya itu, total harga belanja bulanan yang harus dikeluarkan pria tersebut pun membuat mata publik terbelalak.
Pasalnya, belanja bulanan pria itu menghabiskan anggaran sebesar lebih dari Rp 5 juta. Tak pelak, angka tersebut menurut warganet terlalu fantastis untuk ukuran mereka.
Meski begitu, warganet mengaku tidak heran apabila harga belanja bulanan pria itu membengkak. Sebab dia belanja di tempat yang dikenal menawarkan harga fantastis.
Baca Juga: Kasus Kematian Naik Drastis, Satgas Covid-19 Tegur Pemprov Sumsel
"Ngapain beli di situ. Merk sama aja kayak di swalayan lain. Tapi lebih murah di tempat lain, banyak diskon pula," kata Arista Dewi.
"Kalau tisu Rp 20 ribu auto kejang emak gue soalnya cari yang lebih murah," timpal Ayu.
"Gak heran bang. Banyak pasar pilihan yang lebih murah," timpal Hani.
"Ini gaji sebulan masnya mungkin Rp 50 juta kali ya," sahut Ulan.
"Eh buset gue yang belanja bulanan gak sampai Rp 300 ribu gak bisa tidur, kepikiran terus beberapa hari. Lah ini sampai jutaan," tukas Cyyy.
Baca Juga: Kemenhub Ungkap 18 Juta Orang Tetap Mudik, Sumsel juga Tujuan Pemudik
Sumber: Suara.com
Berita Terkait
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Lebaran Berdarah, Tukang Parkir Kritis Ditusuk 7 Kali Pengunjung Club DA 41 Palembang
-
Kronologi Siswi SD Hilang 2 Hari, Ditemukan Dicabuli di Hotel Palembang
-
Wisata Maut di Ogan Ilir: Speedboat Terbalik Lagi, 'Tak Basah Tak Bayar'
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR