SuaraSumsel.id - Densus 88 Anti Teror Mabes Polri menangkap satu orang terduga teroris di Kabupaten Belitung Timur Provinsi Bangka Belitung (Babel), Kamis (4/2/2021).
Tersangka bernama Kurdi alias Satria Amru (39). Kurdi diyangkap saat berada di kediamannya RT 17 Dusun Sinar Sentiong Desa Lilangan Kecamatan Gantung.
Yopi Asmoro Kepala Desa Lilangan saat dikonfirmasi membenarkan adanya warganya yang ditangkap terkait dugaan terorisme oleh polisi.
Namun dia belum bisa membeberkan proses penangkapan tersebut karena tidak berada di TKP.
Baca Juga: 1 dari 19 Terduga Teroris di Makassar Anak Pelaku Bom Gereja di Filipina
"Benar ada penangkapan terkait teroris itu. Saya mendapat informasi dari temen - temen Polsek, hanya itu yang saya tau. Yang bersangkutan memiliki KTP desa Kilangan sejak 2020 lalu," kata Yopi.
kediaman tersangka tim Densus 88 menyita beberapa barang bukti berupa Handphone dan buku.
Sementara tersangka langsung diterbangkan dari Bandara HAS Hananjoeddin Tanjungpandan Kabupaten Belitung ke Jakarta.
Sementara Kabid Humas Polda Babel A Maladi belum dapat memberikan keterangan lebih rinci terkait kabar penangkapan terduga terorisme di Belitung Timur.
"Sabar ya," ujar Maladi melalui pesan WhatsAap yang diterima suara.com, Kamis, petang.
Kontributor : Wahyu Kurniawan
Baca Juga: Teroris Makasar Tiba di Jakarta
Berita Terkait
-
Keamanan Yordania Terancam, Serangan Brutal Sasar Polisi
-
Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Negara Islam Indonesia di OKU Timur, Inisial MD dan MA
-
Pasukan Darat Iran Klaim Bunuh 4 "Teroris Israel" di Tengah Ketegangan yang Meningkat
-
Serangan di Bandara Internasional Jinnah Pakistan Sebabkan Dua Warga China Tewas, Lin Jian 'Berantas Teroris'
-
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris di Solo hingga Kudus
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta