SuaraSumsel.id - Pemerintah telah menyalurkan bantuan Sosial (Bansos) pada awal tahun ini. Tiga bantuan dicairkan pemerintah melalui kementrian sosial.
Sejumlah bantuan yang cairkan pemerintah di antaranya Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Tunai Non Tunai (BTNT) atau Bantuan Kartu Sembako, dan Bantuan Sosial Tunai (BST).
Penyaluran bantuan itupun dilakukan simbolik oleh Presiden Joko Widodo.
Dalam media sosial Kementrian Sosial, sejumlah barang yang dianjurkan dibeli dengan menggunakan bantuan sosial di antaranya keperluan sekolah, kebutuhan barang pokok, berobat, belanja barang kebutuhan pokok, tambahan modal usaha dan ditabung.
Dalam unggahan di media sosialnya, Kementrian Sosial menulis bantuan sosial telah resmi diluncurkan serentak di seluruh Indonesia, bantuan dimanfaatkan bagi keperluan rumah tangga ini.
Eits, tapi tunggu dulu.
Kementrian mengingatkan agar bantuan tersebut jangan langsung dihabiskan, bantuan harus dipergunakan secara bijak.
"Tidak boleh juga dibelikan untuk barang-barang yang tidak bermanfaat untuk keluarga, ya," tulisnya.
Sementara barang yang dilarang dibeli yakni rokok, minuman keras dan obat-obat terlarang (narkotika).
Baca Juga: KPK Klaim Pelototi Terus Bansos Kemensos di Masa Pandemi Corona
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
7 Cushion Vegan dan Cruelty Free, Cantik Tanpa Rasa Bersalah
-
Bikin Geger Penumpang, Batik Air Angkat Bicara soal Pramugari Gadungan Asal Palembang
-
Capaian Gemilang SEA Games 2025, Presiden Prabowo Beri Bonus Atlet lewat Kemenpora dan BRI
-
Tarif Baru Penerbangan Perintis Susi Air 2026, Rute Pagar Alam-Palembang Mulai Rp365 Ribuan
-
Air Naik Saat Warga Terlelap, 7 Fakta Banjir Rendam Empat Desa di OKU Timur