SuaraSumsel.id - Sebuah kejadian unik terekam kamera warga saat sebua prosesi pemakaman akan dimulai. Tenda yang sejatinya digunakan untuk menutupi liang lahat tiba-tiba saja terbang.
Momen tersebut kontan membuat panik dan mengingatkan warganet akan adegan yang sering muncul di sinetron.
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @makassar_iinfo, Jumat (25/12/2020), tampak momen saat tenda berwarna abu-abu di sebuah pemakaman tersibak hingga ambruk.
Dalam keterangan unggahan itu menjelaskan kejadian tersebut karena adanya angin kencang.
Baca Juga: Viral Penumpang Tak Pakai Masker Hina Petugas, Singgung Gaji Tak Selevel
"Bikin ngeri, angin kencang membuat tenda terbang saat prosesi pemakaman," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Video tersebut mempelihatkan sebuah tenda yang tiba-tiba terbang. Tenda tersebut bahkan sampai membuat kursi berserakan.
Sementara, dalam video tersebut tampak seseorang yang berada di bawah tenda terjatuh karena terkena hantaman.
Kejadian itu terjadi di sebuah pemakaman yang tidak diketahui secara jelas lokasinya.
Selain itu ada beberapa orang dan mobil berwarna putih di pemakaman tersebut.
Baca Juga: Waduh! Nomor HP Istri Muncul di Adegan Sinetron, Kok Bisa?
Tenda itu pun terbang dan ambruk hingga menutupi beberapa makam.
Banyak warganet menduga video tersebut mirip dengan sinetron. Ada juga warganet yang gagal fokus ke pohon di video tersebut.
Sebab, menurut warganet pohon yang ada di video tersebut tidak bergerak. Padahal tenda tersebut sampai bisa terbang karena angin kencang.
"Pohonnya kayak biasa aja," balas akun sulis****.
"Tapi kok pohonnya gitu," tanya akun lukman******.
"Bukan cuman di sinetron," komentar akun aswa*****.
"The real film azab," timpal akun nur_alam******.
Berita Terkait
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta