SuaraSumsel.id - Sebuah video menceritakan kisah sedih seorang ibu yang mengetahui anak pertamanya lahir tak sempurna.
Pengalaman pertama kalinya melahirkan itu kini beredar di media sosial.
Melalui akun instagram @infolampung, video diawali prosesi persalinan yang merupakan perjuangan berat bagi sang ibu.
Setelah mengandung sembilan bulan, Ibu muda ini berusaha melahirkan dengan cara normal dengan bantuan seorang tenaga medis.
Beberapa kali, ia berusaha sekuat tenaga dan mengatur pernapasannya saat melahirkan bayi yang dinanti.
DI video tertulis jika pengalaman pertama menunggu sang buah hati yang didambakan lahir ke dunia.
Lalu muncul tulisan dalam video yang mengungkapkan jika ia tidak pernah minum vitamin dan mengkonsumsi makanan yang bergizi.
Selain itu, juga tidak pernah memeriksakan bayinya dengan ultrasonografi atau dikenal USG.
Di video kelanjutannya, baru diketahui jika bayi yang dilahirkannya tak sempurna.
Baca Juga: Menyusahkan, Pria Ini Dicoret dari Kartu Keluarga dan Diumumkan Lewat Koran
Bayi mungil berhasil keluar dari kandungan ibunya, namun bentuk tangan bayi yang tidak normal.
Terlihat tangan bayi tersebut melengkung ke dalam, jari-jari tangannya pun tumbuh tidak sempurna.
Belakangan sang ibu menceritakan jika selama hamil ia tidak pernah memeriksakan kandungan dengan tes USG ke dokter juga tidak pernah minum vitamin dan makanan bergizi seperti yang disarankan para dokter kandungan.
Sang ibu nampak menyesali hal tersebut.
Sampai berita ini ditulis belum diketahui lokasi dan asal sang ibu dalam video viral di media sosial tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Cushion untuk Usia 40-an ke Atas agar Tidak Masuk ke Garis Halus
-
7 Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat agar Tetap Rapi Tanpa Nyumbat Pori
-
Pengertian Bilangan Cacah, Asli, Bulat, dan Rasional yang Sering Tertukar
-
Kasus Crazy Rich Haji Halim di Ujung Jalan, PN Palembang Siapkan Sidang Gugur Perkara
-
Pembinaan Usia Dini Berbuah Prestasi, Tim Basket Binaan PTBA Juara Galaxy Stars Rising Cup 2025