SuaraSumsel.id - Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru mencanangkan program menyediakan kendaraan ambulance bagi masyarakat.
Setidaknya, terdapat 3.500 kendaraan masyarakat yang diberdayakan bagi desa di Sumatera Selatan.
Dikatakan Gubernur Herman Deru program ini digagasnya sebagai gerakan kemanusiaan yang melibatkan masyarakat dalam hal penyediaan sarana fasilitas kesehatannya berupa mobil ambulans.
"Sering viral orang sakit dibawa pakai gerobak atau pakai motor, saya terinspirasi dan mengajak masyarakat mengikhlaskan kendaraannya menjadi ambulans,” terang Herman Deru dalam keterangan pers yang diterima Suarasumse.id, Selasa (25/11/2020).
Baca Juga: Petugas Medis Israel Dipecat karena Ludahi Gambar Yesus
Sebagai ambulance yang didedikasikan kepada kesejateraan masyarakat, pemerintah pajak kendaraan tersebut untuk satu tahun berjalan.
Menurut Herman Deru, solusi ini sangat efektif, sehingga mobil warga yang akan dipasang lampu rotator, emblem dan dibebaskan pajak agar melayani warga tak mampu yang membutuhkan.
"Bagi pemilik, kendaraan bisa digunakan karena inikan tidak dipakai setiap saat melainkan saat darurat saja. Ada keluarga tidak mampu yang akan melahirkan dan butuh diantar ke fasilitas kesehatan terdekat," jelas Herman Deru.
Meski baru diluncurkan, sudah ribuan warga yang mendaftarkan kendaraannya.
Ia pun berharap program ini dapat berjalan dan membantu masyarakat Sumsel untuk lebih mudah mendapatkan layanan kesehatan.
Baca Juga: Petugas Medis Israel Dipecat karena Ludahi Gambar Yesus
"Kalau menggunakan APBD kalikan saja misalkan ambulan paling sederhana Rp300 juta untuk 3500 desa. Berarti ada Rp1 triliun APBD yang harus kita sisihkan. Tapi inikan tidak, malah lebih low cost" ujarnya.
Ia pun tak heran jika program ini diganjar penghargaan oleh MURI meski baru diluncurkan.
Berita Terkait
-
Aksi Brutal di Jalan! Pria di Madura Todongkan Pistol ke Sopir Ambulans, Paksa Bawa Jenazah ke Rumah
-
Program BRI Peduli, Wujud Nyata Dukung Pelayanan Kesehatan di Daerah Terpencil
-
Sebanyak 40 Ambulans Hancur Total Akibat Serangan Israel di Lebanon
-
Marbot Terlilit Utang Judi Online, Mobil Ambulans Masjid Dibawa Kabur
-
Ambulans Tabrak Satria FU di Bandung Barat, Kondisi Kendaraan Bikin Ngilu
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit