SuaraSumsel.id - Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Said Aqil Siradj menuai sorotan setelah tertangkap kamera makan di warung pinggir jalan.
Potret kesederhaan Said Aqil Siradj viral di media sosial. Seorang pemilik akun Twitter @stakof yang membagikannya.
Dalam foto itu, terlihat sang kiai yang mengenakan peci dan kemeja berada di sebuah warung pecel lele pinggir jalan.
Ia duduk di salah satu sudut warung sambil menyantap makanan seorang diri.
Baca Juga: Beredar Akun FB Palsu Eks Gubernur Kepri, Minta Duit ke Warga via Messenger
Sementara sebagai narasi, pengunggah foto mengaku tidak sengaja bertemu Said Aqil Sirajd saat makan di warung tersebut
"Semalam itu saya sama istri makan di warung. Nah, saya ketemu Pak Yai sedang makan. Pingin minta foto bareng, tapi gak enak. Jadinya pakai saya fotoin zoom-in saja. Sehat selalu, Kiai @saidaqil," tulisnya seperti dikutip Suara.com, Rabu (19/8/2020).
Sontak foto tetang tokoh agama asal Cirebon itu memancing atensi warganet.
Banyak yang memberikan pujian setelah mengetahui kesederhaan Said Aqil Siradj yang makan di warung kaki lima tanpa pengawalan.
"Nah ini ulama beneran, bukan tukang ngulama yang nyari duit buat beli moge atau pajero," kata @krish***.
Baca Juga: Viral Keluarga Jemput Paksa Pasien Covid-19 di Batam, Pihak RS Buka Suara
"Wow... Bersahaja sekali... Luar biasa... Salam hormat utk pak Kyai @saidaqil," tulis @bonna***.
"Belasan tahun di Arab, jaringannya lintasnegara,Ulama' tetaplah Ulama, bumi Allah sama saja......sehat sehat Yai....," ujar @ddb***.
Sejak dibagikan potret kesederhaan Said Aqil Siradj telah mendapat 707 retweets dan 3,9 ribu likes.
Berita Terkait
-
Protes Larangan Anggota Paskibraka Berhijab, KH Said Aqil Siradj: Jangan Diseragamkanlah!
-
Said Aqil Bela Cak Imin: Kritik PBNU Adalah Jamu, Bikin PKB Makin Kuat
-
Sudah Terlalu Lama Jabat Ketum PKB, Kepemimpinan Cak Imin dalam Pengawasan Jajaran
-
Eks Jubir Gus Dur Pamer Foto Bareng Cak Imin dan Ketum PBNU, Kode Apa?
-
Riwayat Pendidikan Said Aqil, Tak Mundur dari Komisaris KAI Meski Terang-terangan Dukung Anies
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif